Penulis: Nina Nurmalasari

Beberapa waktu yang lalu media sosial sempat dihebohkan dengan beredarnya sebuah video yang memperlihatkan pengantin wanita pingsan usai ‘dipeluk’ tamu pria yang diduga mantan kekasihnya. Sang pengantin wanita yang pingsan itu diketahui bernama Sindy (19), sementara suaminya bernama Afendes. Pernikahan pasangan itu dilaksanakan di rumah mempelai wanita di Dusun Bambalu, Desa Lumbewe, Kecamatan Burau, Luwu Timur, Sulawesi Selatan, Kamis (1/3) yang mendadak viral di medsos. Tamu pria itu bertubuh tinggi dan tegap dengan mengenakan kemeja biru yang dipadukan dengan celana hitam panjang. Pria itu naik ke atas pelaminan dan disambut sorak juga tepuk tangan dari tamu lain. Tamu pria itu…

Read More

Dua orang pendaki asal kota Bogor yang dikabarkan tersesat di kawasan Kawah Ratu, Gunung Salak, Jawa Barat, akhirnya ditemukan oleh tim SAR pada Sabtu (3/3) malam kemarin. Mardiansyah dan Dimas Ramadhan, warga asal Kelurahan Batu Tulis, Kota Bogor, ditemukan oleh tim SAR dalam keadaan selamat di dalam kawasan Balai Taman Nasional Gunung Halimun Salak (TNGHS) sekitar pukul 22.00 WIB. Menurut kepala Resor Kawah Ratu, Balai TNGHS, Ugur Gursala, kedua pendaki itu ditemukan tim SAR gabungan yang masuk dari wilayah Bogor. Saat ditemukan, kedua pendaki yang tersesat itu sedang istirahat dengan kondisi tanpa lampu penerangan yang menerangi mereka. Koordinator Pos SAR…

Read More

Akhir-akhir ini kasus penyiksaan TKW yang bekerja di luar negeri membuat resah banyak orang. Salah satunya seperti kasus yang melanda seorang TKW asal Medan bernama Adelina belum lama ini yang berakhir dengan kematian. Dan kini lagi-lagi tindakan kekerasan yang diterima oleh TKW asal Indonesia yang dilakukan majikannya sendiri kembali terjadi. Kali ini dalam sebuah video Live Facebook menunjukkan seorang majikan yang menyiksa dan mengancam akan membunuh seorang TKI beredar dan menjadi viral di media sosial. Video itu diketahui direkam di Hong Kong. Dalam video itu si majikan tampak masuk ke kamar TKI tersebut. Lalu majikan itu pun mulai memukulinya dan…

Read More

Sebelum adanya telepon genggam, orang-orang jaman dulu dalam menjalin komunikasi baik dengan keluarga, teman, maupun pacar menggunakan surat. Seiring berkembangnya jaman, komunikasi pun juga ikut berkembang. Kini orang-orang nggak perlu cape-cape nulis di kertas dan mengirimkannya lewat pos. Sekarang ini mereka tinggal mengekit di ponsel masing-masing dan pesan pun akan dengan cepat terkirim ke orang yang dimaksud. Berbicara soal surat, baru-baru ini foto surat cinta yang diunggah ke sebuah grup Facebook viral di media sosial. Surat cinta itu ditulis dengan tulisan aksara Jawa. Foto surat cinta unik itu diunggah oleh akun Dewi Candra ke grup INDONESIA TEMPO DOELOE, Jumat (2/3).…

Read More

Di era digital seperti sekarang ini, masyarakat bisa dengan mudah mendapatkan apa yang mereka inginkan, termasuk juga dalam hal belanja. Di jaman teknologi yang semakin canggih ini banyak bermunculan toko-toko online yang memudahkan mayarakat dalam hal berbelanja. Mereka kini bisa berbelanja dari rumah dan menunggu barang diantar. Membayarnya pun bisa via m-banking atau bisa juga bayar di tempat. Namun dibalik semua kemudahan itu nyatanya tersimpan sejumlah kekurangan yang kadang membuat jengkel hingga emosi. Dan kejadian yang cukup menjengkelkan baru saja dialami oleh pemilik akun bernama Syairozi Ali. Pasalnya Ali merasa terkecoh dengan peralatan perbaikan kendaraan yang baru saja dibelinya dari…

Read More

Di media sosial kerap beredar foto dan video yang memperlihatkan pelanggaran-pelanggaran yang dilakukan para pengendara di jalan raya. Meskipun sudah ada peraturan yang ditetapkan oleh pemerintah dan wajib dipatuhi oleh rakyatnya, tapi masih banyak orang yang dengan sengaja melanggar peraturan tersebut. Mulai dari melanggar lampu merah hingga putar balik di tempat yang tidak seharusnya. Padahal tindakan seperti itu bisa membahayakan nyawa sendiri. Tapi ternyata nggak semua orang melanggar peraturan yang telah dibuat. Baru-baru ini di media sosial beredar sebuah foto seorang pengedara motor. Foto tersebut diunggah oleh akun @atcs.kotabandung di Instagram, pada Kamis (1/3) kemarin. Dalam foto itu terlihat foto…

Read More

Yang namanya kematian, itu semua rahasia Tuhan. Kita sebagai manusia nggak ada yang tahu kapan ajal itu akan datang menjemput kita. Belum lama ini, di kota Medan Sumatera Utara ada seorang anak yang melapor ke pihak kepolisian untuk meminta izin membongkar makam ayahnya, almarhum M Ridwan Siregar. Permintaannya itu ternyata dikarenakan sang anak kerap didatangi sang ayah lewat mimpi dan ayahnya itu hidup kembali. Dilansir Liputan6.com, Kapolsek setempat mengaku kalau almarhum Ridwan meninggal dan dikebumikan pada Kamis 22 Februari 2018 lalu. Setelah satu minggu jenazahnya dikuburkan, akhirnya makam almarhum Ridwan pun dibongkar atas permintaan dari pihak keluarga. Mendapat laporan dari…

Read More

Setiap pertemuan pasti ada perpisahan. Akan tetapi perpisahan itu tidak ada yang tahu kapan datangnya. Inilah yang terjadi ketika seorang pria bernama Danbar Ardales harus membuat surat perpisahan untuk seorang wanita bernama Haidee Badidles. Melansir viral4real, perpisahan antara Ardales dan Haidee ini terbilang sangat tiba-tiba. Tentu hal ini menjadi patah hati terdahsyat yang dialami oleh Ardales. Surat perpisahan Ardales dengan Haidee ini bahkan telah menyentuh hati dari ribuan netizen. Sejatinya surat tersebut dibuat dan diunggah Ardales ke akun Facebook pribadinya, Rabu (28/2). Unggahan Ardales ini pun telah mengumpulkan lebih dari 50 ribu like dan sudah dibagikan lebih dari 25 ribu…

Read More

Momen tidak terduga bisa terjadi kapanpun dan dimana pun. Entah itu terjadi karena suatu hal baik, atau malah sesuatu hal yang buruk sekalipun. Baik buruknya hal tersebut terkadang juga bisa menjadi sumber acuan bagi manusia dalam hal bertingkah laku. Melakukan hal kriminal yang tidak banyak diketahui publik, semakin lama pastinya hal tersebut akan terbongkar seiring dengan mencuatnya beberapa kasus yang berkaitan. Untuk itu, mau tidak mau maka seseorang bisa kembali terseret ke dalam kasus tersebut. Terlebih jika kasus yang dialami merupakan kriminalitas yang berkaitan dengan anak di bawah umur. Tentunya hal itu akan menjadi suatu hal yang sangat mencuri perhatian…

Read More

Di era teknologi seperti sekarang ini, segala sesuatunya bisa diakses dengan mudah, mulai dari transportasi hingga berbelanja sekalipun. Di jaman sekarang ini, banyak orang yang membuka usaha secara online. Tentunya hal itu memudahkan masyarakat dalam hal jual beli. Dengan adanya toko online atau yang lebih dikenal dengan online shop ini masyarakat tidak perlu lagi keluar rumah untuk membeli barang atau apapun yang mereka inginkan. Hal tawar menawar yang identik dengan proses berbelanja pun juga dilakukan secara online. Maklum lah ya, namanya juga belanja online. Salah satu masalah yang dihadapi saat melakukan proses belanja online ini adalah penjual atau pembeli yang…

Read More